Kelompok KKN Uniska Kediri Dorong Ekonomi Desa Sendang lewat Olahan Susu dan Bubuk Cabai
Potensi besar susu sapi dan cabai yang dimiliki Desa Sendang menjadi fokus utama kegiatan Kelompok KKN Desa Sendang yang digelar pada Sabtu, 9 Agustus 2025 mulai pukul 09.00 WIB di Balai Desa Sendang. Kegiatan ini merupakan bagian dari program KKN SIGAP Pangan, sebuah kolaborasi antara Universitas Islam Kadiri (Uniska) Kediri dengan Bank Indonesia dalam mendukung […]









