All posts by Humas UNISKA Kediri

57
Pengabdian Menyapa Dunia: Mahasiswa Uniska Kediri Laksanakan KKN di Malaysia

Pengalaman belajar tidak lagi terbatas pada ruang kelas atau dalam negeri. Universitas Islam Kadiri (Uniska Kediri) kembali membuka peluang internasional bagi para mahasiswanya melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Internasional yang akan dilaksanakan di Malaysia pada 3 hingga 30 Agustus 2025. Program ini merupakan hasil kerja sama strategis antara Uniska Kediri dan Kedutaan Besar Republik […]

Desain tanpa judul (9)
Refleksi Ulang Tahun: Menyelaraskan Karier Dunia dan Akherat

Bertambah usia menjadi momentum yang sarat makna bagi Dr. T. Ir. Nunuk Helilusiatiningsih, M.P., Dosen Prodi Agroteknologi, Fakultas Pertanian, Uniska Kediri. Di momen pertambahan usianya pada 4 Agustus ini, ia mengajak siapa pun untuk merenungi kembali tujuan utama kehidupan: tidak hanya mengejar keberhasilan duniawi, tetapi juga merancang kesuksesan akherat. “Tidaklah Aku menciptakan jin dan manusia […]

Desain tanpa judul (7)
AI untuk Karier: Mahasiswa Uniska Kediri Harus Siap Menjadi Pemimpin Perubahan

Artificial Intelligence (AI) kini menjadi bagian dari realitas dunia kerja, bukan sekadar topik diskusi akademik. Iska Yanuartanti, S.T., M.T., dosen pengampu mata kuliah Machine Learning di Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik Uniska Kediri, menyampaikan bahwa mahasiswa perlu membekali diri dengan keterampilan baru agar tetap relevan di tengah transformasi digital yang berlangsung cepat. “AI bukan […]

WhatsApp Image 2025-08-26 at 18.44.14
Posyandu Remaja Desa Ngasem: Membangun Generasi Sehat, Cerdas, dan Percaya Diri

Ngasem — Pemerintah Desa Ngasem kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun generasi muda yang sehat, cerdas, dan berkarakter melalui penyelenggaraan Posyandu Remaja. Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu malam, 2 Agustus 2025, di Balai Desa Ngasem ini diikuti puluhan remaja berusia 11–16 tahun dengan antusiasme yang begitu tinggi. Acara yang digelar atas kolaborasi antara Pemerintah Desa Ngasem […]

Desain tanpa judul (10)
Korban Pinjol Jangan Diam, Ini Langkah Hukum yang Bisa Ditempuh

Dalam beberapa tahun terakhir, kasus pinjaman online (pinjol) ilegal terus menjamur di Indonesia. Masyarakat kerap tergiur kemudahan meminjam uang tanpa jaminan, namun tak sedikit yang akhirnya terjebak dalam lingkaran bunga mencekik, pelecehan, hingga teror psikologis. “Banyak orang tidak sadar bahwa mereka menjadi korban kejahatan digital yang serius. Mereka diintimidasi, datanya disebar, bahkan dilecehkan secara verbal […]

Madu Kelud, nanas unggulan dengan rasa lebih manis, tekstur daging lebih lembut, dan ukuran buah yang lebih besar.
Konsistensi dan Kepedulian: Endro Puji Astoko di Pusaran UMKM, Koperasi, dan Lingkungan

Berangkat dari keluarga militer dan petani nanas-tebu, Endro Puji Astoko, S.P., M.M.A., tumbuh menjadi sosok inspiratif yang konsisten mendedikasikan hidupnya untuk pemberdayaan masyarakat melalui koperasi, UMKM, pertanian, dan pendidikan kewirausahaan. Lahir di Kediri pada 10 April 1970, Endro menyelesaikan pendidikan menengah di SMAN 1 Blitar, lalu menempuh pendidikan tinggi di Universitas Islam Kadiri (Uniska) untuk […]

131
Mahasiswa KKN Uniska Kediri Gelar Sosialisasi dan Edukasi Cegah Bullying di SDN 2 Sawahan

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Universitas Islam Kadiri (Uniska) Kediri menggelar kegiatan Sosialisasi dan Edukasi Cegah Bullying di SDN 2 Desa Sawahan, Kecamatan Watulimo, Kabupaten Trenggalek. Mengusung tema “Bersama Menuju Generasi yang Sehat dan Toleransi”, program ini bertujuan membentuk lingkungan sekolah yang aman, nyaman, dan bebas dari perundungan. Acara yang dilaksanakan pada Selasa, 1 […]

Desain tanpa judul (9)
Fakultas Ekonomi Uniska Kediri Rancang Kurikulum Fleksibel dan Berdampak Lewat Benchmarking dengan FEB UB

Merancang kurikulum yang relevan dengan kebutuhan zaman adalah langkah strategis untuk mencetak lulusan yang tangguh dan siap bersaing. Inilah semangat yang diusung Fakultas Ekonomi Uniska Kediri saat menyelenggarakan Workshop Kurikulum secara daring pada Rabu, 30 Juli 2025. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh dosen Program Studi Manajemen dan Akuntansi ini menjadi ajang penting untuk melakukan benchmarking […]

155
SIGAP Pangan di Jengglungharjo: Pisang Lokal Jadi Andalan Ekonomi Desa

Melimpahnya pisang di Desa Jengglungharjo kini menjadi peluang emas bagi warga setempat. Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Universitas Islam Kadiri (Uniska) Kediri mengubah komoditas lokal ini menjadi produk bernilai tinggi melalui program Hilirisasi Pangan, yang digelar pada 30 Juli 2025 di Balai Desa Jengglungharjo bersama ibu-ibu PKK. Dalam kegiatan ini, mahasiswa memperkenalkan inovasi olahan […]