Tembus Scopus Bukan Mimpi: FE Uniska Geber Workshop Publikasi Internasional
Fakultas Ekonomi Universitas Islam Kadiri (Uniska Kediri) menggelar Academic Writing Workshop for International Publication dalam empat kali tatap muka setiap hari Kamis, yakni pada 24 Juli, 31 Juli, 7 Agustus, dan 14 Agustus 2025. Kegiatan ini berlangsung pukul 10.00–12.00 WIB di Ruang Laboratorium Manajemen, Gedung Ulil Albab Lantai 1 dan diikuti oleh dosen-dosen dari berbagai […]

